Departemen Hukum Acara merupakan salah satu dari delapan (8) departemen yang ada di Fakultas Hukum.
Departemen Hukum Acara dipimpin oleh
Ketua : Dr. Andi Syahwiah A. Sapiddin, S.H., M.H.
Sekertaris : Andi Muhammad Aswin Anas, S.H., M.H.
Departemen Hukum Acara terdiri dari beberapa dosen Fakultas Hukum yang mengasuh mata kuliah dan memiliki expertasi dibidang Hukum Acara.
Adapun dosen-dosen yang tergabung dalam Departemen Hukum Acara, adalah sbb :
- Prof. Dr. A.M. Syukri Akub, S.H., M.H.
- Prof. Dr. Slamet Sampurno, S.H., M.H., DFM.
- Prof. Dr. Andi Suryaman Mustari Pide, S.H., M.H.
- Prof. Dr. Hamzah Halim, S.H., M.H.
- Dr. Muh. Hasrul, S.H.,M.H.
Mata Kuliah Departemen Hukum Acara:
- Perancangan Kontrak
- Hukum Acara Pidana Dan Publi Peradilan Pidana
- Perancangan Perundang-Undangan
- Hukum Acara PTUN dan Praktik Peradilan TUN
- Hukum Acara Perdata dan Praktik Peradilan Perdata
- Hukum Acara Peradilan Agama
- Hukum Acara Mahkamah Konstitusi
- Advokasi dan Bantuan Hukum
- Alternatif Penyelesaian Sengketa
- Peradilan Kode Etik
- Klinik Hukum (Hukum Acara)